Download Ebook Bahasa Pemrograman Python (PDF) | Find4something - Sobat find4something barusan bryan posting tentang Ebook Tutorial Bahasa C lengkap (PDF) sekarang Bryan Posting yang masih berhubungan dengan Bahasa Pemrograman yaitu Download Ebook Bahasa Pemrograman Python (PDF) Langsung aja yah sobat.
Sedikit Penjelasan Tentang Python
Python adalah bahasa pemrograman interpretatif multiguna dengan filosofi perancangan yang berfokus pada tingkat keterbacaan kode. Python diklaim sebagai bahasa yang menggabungkan kapabilitas, kemampuan, dengan sintaksis kode yang sangat jelas, dan dilengkapi dengan fungsionalitas pustaka standar yang besar serta komprehensif.Python mendukung multi paradigma pemrograman, utamanya; namun tidak dibatasi; pada pemrograman berorientasi objek, pemrograman imperatif, dan pemrograman fungsional. Salah satu fitur yang tersedia pada python adalah sebagai bahasa pemrograman dinamis yang dilengkapi dengan manajemen memori otomatis. Seperti halnya pada bahasa pemrograman dinamis lainnya, python umumnya digunakan sebagai bahasa skrip meski pada praktiknya penggunaan bahasa ini lebih luas mencakup konteks pemanfaatan yang umumnya tidak dilakukan dengan menggunakan bahasa skrip. Python dapat digunakan untuk berbagai keperluan pengembangan perangkat lunak dan dapat berjalan di berbagai platform sistem operasi.
Saat ini kode python dapat dijalankan di berbagai platform sistem operasi, beberapa diantaranya dalah:
- Linux/Unix
- Windows
- Mac OS X
- Java Virtual Machine
- OS/2
- Amiga
- Palm
- Symbian (untuk produk-produk Nokia)
Download Ebook Download Ebook Bahasa Pemrograman Python (PDF) Disini
Oke Sekian artikel Download Ebook Bahasa Pemrograman Python (PDF) dari Bryan somoga bermanfaat | Find4something
Comments